0
Apa itu CCNA ? CCNA Merupakan Singakatan dari Cisco Certified Network Associates. CCNA adalah sertifikasi di bidang jaringan komputer yang dikelola oleh CISCO Corporation dan diakui oleh internasional dan merupakan kemampuan mengoperasikan, mengkonfigurasi, dan mengatasi permasalahan jaringan skala menengah termasuk implementasi dan verifikasi koneksi ke situs terpencil di sebuah WAN.


Dibawah ini adalah E-Book CCNA: Dasar router dan routing menggunakan Bahasa Indonesia.


Tujuan:

  1. Peserta mampu untuk mengkonfigurasi router cisco 
  2. Peserta mampu memanajemen Software IOS, dan mampu mengkonfigurasi routing protocol, TCP/IP dan access control lists (ACLs) 
  3. Diharapkan peserta akan  memiliki kemampuan bagaimana mengkonfigurasi router, mengatur Cisco IOS Software, mengkonfigurasi protokol routing dan menciptakan access list ke router 

Topik:
1. WAN dan Router 
2. Pengenalan Router 
3. Konfigurasi Router
4. Peralatan-peralatan lain
5. Pengaturan Cisco IOS Software
6. Routing dan routing protokol 
7. Protokol Distance Vector Routing 
8. Error pada TCP/IP dan Control Messages 
9. Dasar Troubleshooting pada Router 
10. TCP/IP tingkat menengah 
11. Access Control Lists (ACLs) 
12. Study kasus

Posting Komentar

 
Top